Sabtu, Mei 07, 2011

Bintang

Posted by tuslia on 5/07/2011 09:15:00 PM with No comments
Berjalan di bawah langit malam

bertemankan bulan
beriringkan angin
berselimutkan sunyi

waaa
damainyaaa...
tapi.....
hening seketika
menatap langit
mencari-cari

sepertinya ada yang hilang....

tetap mencari, kemudian tersadar ....


Yah,
mungkin,
dengan hilangnya,
akan memberikan kesempatan untuk merindukannya
dan hal itu menjadikannya lebih berarti

Note:
Dulu punya pacar anak daerah, jadinya setiap libur kuliah selalu ditinggal pulkam. Ketika dia di rumahnya, dia kadang ga ada kabar, Jadi, puisi ini tercipta karena ketidakhadirannya. Eh, sekarang punya pacar anak daerah juga, malah LDR, jadi puisi ini masih cocok untuk keadaan sekarang.

(Awal 2010
Sekian dan terima komentar ... :)
Categories:

Related Posts:

  • Introspeksi Diri Introspeksi Diri Bagian I Banyak hal yang tidak bisa diungkapkan dengan kata-kata. Bisa saja, suatu alasan terbentuk karena menutupi alasan yang sebenarnya. Bisa saja, alasan yang terucap itu merupakan versi halus dari … Read More
  • Teruntuk Para Sahabat dan Orang TerdekatSebenarnya banyak sekali yang ingin kuceritakan padamu. Tapi tak pernah sempat karena diriku terlena dengan masalahmu. Jadi, aku hanya menyimpan semua cerita untukku. Berharap segalanya membaik dan menyemu. Namun, bela… Read More
  • Ketika Gerimis Menjadi Hujan Ketika gerimis menjadi hujan aku suka berjalan di bawahnya karena hujan tak akan bilang pada orang-orang bahwa hatiku terluka karenanya Note: Puisi di atas gue tulis ketika (tuh kan ketika lagi. haha) g… Read More
  • Mencoba Bangkit tapi Kembali Terhempas Bantu aku teman Jangan biarkan aku terus larut dalam kesedihan Aku sudah berusaha bangkit tapi luka ini tetap saja menganga Mungkin aku terlalu bodoh karena dulu kubiarkan saja cintaku mengalir deras Atau mungkin aku ter… Read More
  • Bintang Berjalan di bawah langit malam bertemankan bulan beriringkan angin berselimutkan sunyi waaa damainyaaa... tapi..... hening seketika menatap langit mencari-cari sepertinya ada yang hilang.... tetap me… Read More

0 komentar:

Posting Komentar